Tuhan Yang Maha Esa, lindungilah seluruh Rakyat Indonesia
dari Pulau Weh sampai Pulau Papua
dari Pulau Weh sampai Pulau Papua
baik di dalam negeri maupun di luar negeri
terbebas dari Godaan, Bisikan, Kedatangan, Hasutan, Hipnotis
terbebas dari Godaan, Bisikan, Kedatangan, Hasutan, Hipnotis
(Roh Jahat) Jin Iblis Syaitan yang Terkutuk
Dengan Menyebut Nama Tuhan Yang Maha Pengasih Dan Penyayang
Hari ketiga Kegiatan Aquaponik yang diadakan hari ini tanggal 18 Juni 2016.
Seperti biasa kegiatan dimulai dengan Kegitan Upacara.bersama.
Melanjutkan kegiatan kemarin, kolam ikan dengan dinding triplek harus dilapisi terpal untuk mencegah air keluar kolam.
Gotong royong memasang terpal ke kolam ikan.
Pemasangan terpal harus simetris atau sama antara semua sisi kolam dan sisa terpal digulung ke dalam pinggirin triplek,sehingga terlihat rapi.
Setelah terpal selesai, dilanjutkan dengan pemasangan plafon untuk tanaman.
Plafon dan siku telah rapi terpasang, maka kerangka aquaponik digotong ke luar supaya terkena matahari langsung/
Setelah kerangka berdiri di tempat yang ditentukan, pompa air mulai dipasang dan kolam diisi air.
Untuk tanaman, benih diproses untuk disemai. Benih yang dipilih untuk ditanam adalah bayam, kangkung dan sawi.
Lele juga disiapkan dalam ember besar untuk kemudian dipindahkan ke kolam ikan triplek. Partisipasi dari anak lego Rumah Pelangi yang akan memasukkan lele ke kolam ikan.
Ikan lele sudah ada di kolam, terlihat bagus walaupun belum ada tanaman, Tanaman akan disemai dalam rokwol sampai 3-4 hari yang kemudian akan dipindahkan ke lubang-lubang dalam paralon.
Kegiatan hari ini ditutup pada pukul 15.00
No comments:
Post a Comment