Monday, 18 January 2016

Kelas Lego - Minggu, 17 Januari 2016

Tuhan Yang Maha Esa, lindungilah seluruh Rakyat Indonesia dari Pulau Weh sampai Pulau Papua baik di dalam negeri maupun di luar negeri terbebas dari Godaan, Bisikan, Kedatangan, Hasutan, Hipnotis (Roh Jahat) Jin Iblis Syaitan yang Terkutuk


Dengan menyebut nama Tuhan Yang Maha Pengasih dan Penyayang


Minggu, 17 Januari 2016

Setelah melakukan kunjungan ke Kebun Raya Bogor kemarin, hari ini anak-anak menyimpan foto-foto Minifigure Lego yang mereka foto saat pergi kemarin ke dalam PowerPoint, serta memberi keterangan pada setiap foto. Lalu, mereka membuat Lego yang terkait dengan tema bulan ini, yaitu transportasi.


Kegiatan upacara bersama

Menyapu dan mengepel area kelas

Anak-anak mengedit foto-foto tersebut


Lalu, mereka memulai membuat Lego


Inilah hasil Lego-Lego yang telah dibuat hari ini

No comments:

Post a Comment